> Cara Membuat Rounded Corner

Sabtu, 13 Agustus 2011

5

Cara Membuat Rounded Corner

Memang asyik bila kita sudah berhadapan dengan kode css, sebab dengan kode-kode css kita bisa buat efek apa saja seperti :  efek rounded corner, text shadow, transform rotate, selector, dan lain-lain. Dan semua itu masih banyak yang belum kita coba. Tapi tak mengapa, masih banyak waktu kita untuk menjelajahi kode css dan efek-efeknya.


OK...!!! Kali ini kita akan mencoba untuk membuat sebuah  kotak dengan sudut tumpul atau sering juga di sebut dengan  rounded corner. Rounded Corner adalah sebuah efek melengkungkan sebuah garis (border) pada sebuah elemen di web, tentunya hal ini untuk memudahkan kita dalam mendesain web ataupun blog.


Apalagi Rounded Corner ini diberi efek background warna gradasi, pasti akan tambah indah desain web atau blog kita. Tapi untuk efek gradasi akan saya jelaskan pada postingan berikutnya.

Perhatikan sudut-sudut dari garis dibawah ini :

 


DISINI
TEKS ANDA


DISINI
TEKS ANDA


DISINI
TEKS ANDA


Keterangan :
Warna bisa diubah sesuai selera

(-moz-border) dan (webkit-border) bisa anda rubah, semakin kecil nilai "px"nya akan semakin meruncing sudutnya,dan sebaliknya, semakin besar nilai "px"nya akan semakin tumpul sudutnya.

Berikut kode css dari bentuk di atas adalah : 

<div style="border:#1589FF 3px solid; -moz-border-radius:10px; -webkit-border-radius:10px;">
    DISINI TEKS ANDA</div>

Catatan :
Gunakan browser versi terbaru yang support CSS3 dan jangan gunakan Internet Explorer, misalnya browser Mozilla Firefox, agar trik ini bisa tampil.

Jadi deh.....
Ok...., Silahkan anda bisa coba mengganti nilai ukurannya sesuka anda, agar terlihat perbedaan hasilnya.


Selamat mencoba dan Semoga bermanfaat.... Anda juga bisa berlangganan artikel-artikel terbaru dari saya, silahkan anda masukkan email pada forum Langganan Via Email yang ada disebelah kanan halaman ini. Jangan lupa luangkan waktu untuk beri komentar ya......terima kasih.

Ping your blog, website, or RSS feed for Free



Informasi Artikel :
Judul : "Cara Membuat Rounded Corner"
Diulas Oleh : | Sabtu, 13 Agustus 2011 | 14.09
Description : Memang asyik bila kita sudah berhadapan dengan kode css, sebab dengan kode-kode css kita bisa buat efek apa saja seperti :  efek rounded ...

Rating : 6.4 Dari 10, Berdasarkan 500+ Dari 5 000+ Pengunjung.



5 komentar:

  1. terima kasih atas, sedikit dikit saya jadi bisa soal css

    BalasHapus
  2. gimana gan, bingung
    kalo buat kotak postingan gimana rizkyynwa.blogspot.com

    BalasHapus
  3. Thank's atas informasinya, saya coba dulu ya.

    BalasHapus
  4. terimakasih atas infonya sob ,
    Izin cobaa . .

    jejak tkj36lazuardi.blogspot.com

    BalasHapus

BLOGGER

TUTORIAL BLOGGER

TUTORIAL BLOGGER

REKOMENDASI

REKOMENDASI

Artikel Terbaru

POST POPULER

Entri Populer



BLOGGER

Comments

HTML

Side Ads

CSS

Footer Ads

JAVASCRIPT

Random News


BACKLINK

INFO

Bagi anda yang berminat tukar link, silahkan copy linknya lalu pasang di Blog anda. Dan bila sudah terpasang, jangan lupa beritahu saya, agar link anda segera saya pasang di Blog tercinta ini.

CEO
BLOG MAS NOER

Noer cholis


Plosokuning V, Minomartani, Ngaglik, Sleman, Yogyakarta.

TUKAR LINK

TUKAR LINK






Baca artikel "Manfaat Tukar Link"













Baca artikel "Manfaat Tukar Link"

LINK SAHABAT

LINK SAHABAT


CHAT

CHAT




TESTIMONI

Follow Us

Bila anda merasa artikel ataupun tutorial yang ada di Blog ini bermanfaat, anda bisa berikan suport comment melalui form ini. Form ini sangat bagus sebagai BACKLINK buat blog anda, silahkan tinggalkan link anda....

RECENT COMMENT

Recent Comments


top down